Jakarta, Dialektikanews.id - Sejumlah berita unggulan terkini yang menarik untuk disimak, mulai dari Fajar/Rian pertahankan juara ganda putra All England, Jonatan akhiri tiga dekade puasa gelar tunggal putra di All England, hingga Menang dramatis atas Liverpool, United lolos ke semifinal Piala FA.
Berikut ini rangkuman beritanya. 1. Fajar/Rian pertahankan juara ganda putra All England
Ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto berhasil mempertahankan gelar juara All England Open dua tahun beruntun.